Panduan Menggunakan Bandwidth Hosting pada cPanel

Panduan Menggunakan Bandwidth Hosting pada cPanel. Hai ! Anda mau melihat jumlah penggunaan bandwidth pada sistem anda , anda bisa melihatnya dengan menggunakan fitur dari cPanel , Yaps ! Fitur ini bernama Bandwidth pada cPanel , Fitur ini sangat cocok digunakan bagi anda yang menggunakan paket hosting dengan jumlah bandwidth yang dibatasi, berikut tutorial nya

Panduan Menggunakan Bandwidth Hosting pada cPanel

Disini saya akan menjelaskan bagaimana cara menggunakan fitur Bandwidth di cPanel, berikut langkah langkah nya :

Step 1  Login cPanel

Ya ! anda terlebih dahulu harus login cPanel , kalau tidak bagaimana cara menggunakan fitur Bandwidth , seperti gambar berikut ini :

 cara menggunakan fitur bandwidth

Step 2 Fitur Bandwidth

Selanjutnya , kita akan mencari Fitur Bandwidth tersebut dengan cara ketik bandwidth pada laman pencarian , seperti gambar berikut ini:

Setelah itu anda akan menuju ke halaman fitur Bandwidth, seperti gambar dibawah ini :

disini terlihat beberapa bandwidth telah digunakan pada sistem , Jika anda ingin melihat secara lebih detail penggunaan bandwidth secara harian pada bulan tertentu silahkan anda klik link yang ditunjukkan oleh anak panah , dan anda akan dibawa ke halaman berikutnya yang berisikan statistik lalu lintas data harian pada bulan tertentu, Seperti gambar dibawah ini :

Sekian Terima Kasih .

Author: Dicloud Support

Technical Support in dicloud.id

Was this article helpful?

Related Articles