Panduan Pengenalan HTML dan cara penggunaan. Hai ! apakah kalian mengenal tentang html ? Hypertext Markup Language (HTML) adalah sebuah bahasa markah yang digunakan untuk membuat sebuah halaman web, menampilkan berbagai informasi di dalam sebuah penjelajah web Internet dan pemformatan hiperteks sederhana yang ditulis dalam berkas format ASCII agar dapat menghasilkan tampilan wujud yang terintegerasi. Dengan kata lain, berkas yang dibuat dalam perangkat lunak pengolah kata dan disimpan dalam format ASCII normal sehingga menjadi halaman web dengan perintah-perintah HTML (Source Wikipedia) . disini saya akan menjelaskan bagaimana cara penggunaan HTML ini , berikut penjelasannya :
Panduan Pengenalan HTML dan cara penggunaan
disini saya akan menjelaskan bagaimana cara penggunaan HTML ini , berikut penjelasannya :
Panduan Penggunaan html , disini pertama anda harus mempunyai aplikasi untuk membuat sebuah website dari HTML , saya akan memberikan tips tips aplikasi yang sangat berguna dalam pembuatan web berbasis HTML berikut :
Tips 1 Sublime Text
Sublime Text adalah aplikasi yang digunakan untuk mendevelop , sublime text bisa mencakup bahasa pemrograman seperti HTML,java,C,Phyton , Ruby, dll. jika anda pemula dalam bahasa pemrograman HTML , anda bisa menggunakan aplikasi ini , aplikasi ini sangat ringan dan dapat membantu anda dalam pembuatan web berbasis HTML.
Tips 2 Atom
Sama dengan Sublime tetapi atom mempunyai kelebihan sendiri , aplikasi ini mencakup bahasa seperti C/C++, C#, Clojure, CSS, CoffeeScript, GitHub Flavored Markdown, Go, Git, HTML, JavaScript, Java, JSON, Julia, Less, Make, Mustache, Objective-C, PHP, Perl, Property List (Apple), Python, Ruby on Rails, Ruby, Sass, Shell script, Scala, SQL, TOML, XML, YAML, tetapi atom agak berat digunakan dan file nya terbilang cukup besar .
Tips 3 NotePad++
Notepad ++ adalah aplikasi text editor dan source code editor yang paling cepat menurut saya , karena berbeda dengan Notepad biasa yang ada di Windows maupun Linux , Notepad ++ sangat berguna dalam pengembangan web HTML , beberapa bahasa pemrograman yang support oleh Notepad ++ yaitu ActionScript,Ada,ASN.1,ASP,Assembly,AutoIt,AviSynth scripts,BaanC,batch files,Blitz Basic,C,C#,C++,Caml,CMake,Cobol,CoffeeScript,Csound,CSS,D,Diff,Erlang,escript,Forth,Fortran,FreeBASIC,Gui4Cli,Haskell,HTML,INI files,Inno Setup scripts,Java,JavaScript,JSON,KiXtart,LaTeX,LISP,Lua,Makefile,Matlab,MMIX,Nimrod,nnCron,NSIS scripts,Objective-C,OScript,Pascal,Perl,PHP,PostScript,PowerShell,PureBasic,Python,R,Rebol,Resource file,Ruby,Rust,Scheme,Smalltalk,SPICE,SQL,Swift,S-Record,Tcl,TeX,txt2tags,Visual Basic,VHDL,Verilog,XML,YAML.
Kesimpulan
Jika anda ingin membuat sebuah website berbasis HTML , anda bisa aplikasi aplikasi yang ada di atas artikel ini , sekian dari saya saya ucapkan Terima Kasih.
Technical Support in dicloud.id