Pengenalan HTML Code Audio

Pengenalan HTML Code Audio. Hai ! Tutorial lalu kita sudah mempelajari tentang Pengenalan Code HTML Option Group, jika anda ingin lebih jelas mengenal HTML anda bisa mengunjungi halaman berikut : https://www.dicloud.id/tutorial/categories/perkenalan-html, disini kita akan mempelajari tentang Pengenalan HTML Code Audio, berikut penjelasannya :

Pengenalan HTML Code Audio

disini kita akan mempelajari tentang Pengenalan HTML Code Audio, berikut penjelasannya :

HTML Code Audio

Disini saya akan memberikan contoh tentang code html yang digunakan untuk input audio , berikut ciontohnya :

dan akan muncul seperti gambar dibawah ini :

Pengenalan HTML Code Video dan Audio

Disini kita menemukan elemen baru yaitu <audio> , elemen ini digunakan untuk input sebuah lagu atau audio , jadi sama dengan elemen video yang berisikan elemen <source> tetapi tipe nya berbeda yaitu type=”audio/mp3″ sesuai dengan tipe file audio tersebut.

Kesimpulan

Jika anda ingin menginputkan sebuah audio anda bisa menggunakan element <audio>.

Sekian Terima Kasih.

Author: Dicloud Support

Technical Support in dicloud.id

Was this article helpful?

Related Articles